Babak final turnamen VALORANT First Strike: Indonesia akan mempertemukan 16 tim terbaik dari Indonesia untuk bertanding secara online.
Yudi Kurniawan alias XCN Kurn memutuskan untuk rehat dari pro scene esports Valorant di awal November 2020. Samuel a.k.a. FireZs jadi IGL baru tim XCN.
Tim RRQ Endeavour mengubah haluan ke esports Valorant pada pertengahan 2020. NextJacks menyebutkan Kevin 'Xccurate' sebagai lawan yang ingin dilawan.
Land of Pheonix wadah kompetitif bagi para generasi muda telah selesai, kira-kira siapa juaranya?
Jika Sobat Gamers ingin memainkan game, tentunya ada spesifikasi minimum, Begitu juga dengan game Valorant, kalian harus memenuhi spek minimum.
Riot Games memburu banyak masalah (error) dan memperbaiki bug yang terjadi pada update Valorant terbaru.
Berkarier selama 10 tahun di esports, akhirnya Yudi Kurniawan a.k.a. XCN Kurn memutuskan untuk rehat dari dunia kompetitif.
Cara download game Valorant merupakan langkah untuk mengunduh game Valorant lengkap dengan cara, untuk menginstalnya pada gadget Sobat Gamers.
Nama RRQ Endeavour kembali muncul ke permukaan. Comeback di scene kompetitif Valorant, NextJacks dan kawan-kawan kali ini serius menekuni game ini.
Riot Games melakukan penyegaran rotasi peta di VALORANT. Karena itulah, Babak III akan dibuka dengan peta baru, Icebox dan beberapa update lainnya.